Author page: Trinity

Travel

The Jomblo Traveler

Sudah setua gini, masih ada aja orang yang nanya ke saya, “Kapan menikah? Kok masih jomblo aja?”. Nah, ini saya kasih jawaban yang agak panjang mengenai pemikiran saya terhadap pernikahan dan status kejombloan saya. Pertama, diperlukan lingkungan yang stabil untuk menjalin suatu hubungan percintaan. Makanya jauh lebih mudah pacaran zaman kuliah dan jadi MMK (Mbak-Mbak Kantoran) daripada setelah jadi full…

continue reading

Travel

Tinker Bell Kenthir!

Ini sepenggal cerita pada saat #TNTrtw (perjalanan saya keliling dunia setahun penuh ke 22 negara) yang tidak jadi dimasukkan ke dalam buku “The Naked Traveler: 1 Year Round-the-World Trip” di sini maupun di sini karena merupakan tindakan ilegal. Mohon tidak ditiru! Moskow, Rusia, hari ke-1 #TNTrtw Malam pertama di Moskow, saya berbelanja ke minimarket yang berjarak dua blok dari hostel.…

continue reading

Thoughts

[Buku baru] The Naked Traveler: 1 Year Round-the-World Trip

Dua buku seri The Naked Traveler terlaris ini telah terbit dan dicetak ulang berkali-kali, sampai diterbitkan edisi Republish-nya! Sebelum kehabisan, silakan pre-order di bit.ly/tntrtw Fakta menarik: kedua buku ini telah dijadikan program jalan-jalan di TV MNC Food & Travel channel sebanyak 26 episode! Mengapa wajib baca buku ini? Trinity berhasil mewujudkan mimpinya jalan-jalan selama 1 tahun penuh! Berbekal paspor hijau,…

continue reading

Travel

Cantiknya Shirakawa-go dan Jepang Tengah pada musim dingin

Gambaran Jepang pada musim dingin identik dengan Shirakawa-go. Desa cantik ini memiliki keunikan berupa rumah-rumah kayu beratap tinggi yang menyerupai kedua tangan yang sedang berdoa yang disebut bergaya gassho. Sejak 200-an tahun yang lalu dibuat seperti itu karena banyaknya salju yang turun di desa yang dikelilingi pegunungan, maka keunikan ini pun masuk ke dalam UNESCO Heritage Site. Saya sudah dua…

continue reading

Travel

Cara Berburu Tiket Murah

Indonesia yang merupakan negara kepulauan membuat kita lebih mudah bepergian jarak jauh dengan menggunakan transportasi udara, termasuk ke luar negeri. Mau liburan, berkunjung ke rumah sanak saudara, atau business trip ke luar kota atau luar negeri, naik pesawat jadi alat transportasi yang paling efektif dibanding dengan alat transportasi lainnya. Apalagi jumlah hari cuti atau liburan orang Indonesia yang sangat terbatas,…

continue reading