naked-travel-540x540Travel

Travel

Buku seri The Naked Traveler jadi Audiobook!

Saat ini dengan banyaknya disrupsi, seperti nonton film streaming, main game, belanja online, dll, orang (kita) jadi sulit fokus untuk duduk diam membaca buku – apalagi generasi muda! Hayo ngaku! Tapi jangan sedih, sekarang sudah ada teknologi yang bisa membantu kita membaca buku, yaitu dengan mendengarkan buku tersebut. Audiobook (buku audio) adalah rekaman teks buku yang dibacakan oleh seorang atau…

continue reading

Travel

Bangga membidani IndonesiaDive!

Berawal pada 17 September 2021. Hari itu adalah tujuh tahun meninggalnya ibu saya, saat saya sedang diving di Sipadan, Malaysia (sudah baca “Running Like Crazy” di buku The Naked Traveler 7 kan?). Untuk memperingatinya, saya ingin mem-posting foto diving di sana beserta caption kisahnya. Karena tidak punya fotonya, saya lalu kontak teman saya, Anis, yang barengan diving waktu itu. Dari…

continue reading

Travel

Apa yang harus dilakukan bila positif Covid?

Katanya, semua orang akan kena Covid pada saatnya. Saya nggak percaya itu! Buktinya dalam 2 tahun pandemi, saya aman-aman aja. Saya termasuk parno sehingga selalu jaga prokes. Jarang banget keluar rumah, kalau pun keluar rumah selalu pake masker dan rajin cuci tangan, pulang selalu langsung ganti baju, mandi, bersihin hape. Kalau makan di restoran selalu duduk di outdoor, ketemu orang…

continue reading

Travel

Reuni di Gunung Prau

Zaman dulu saat kuliah di Undip, saya dan geng anak perantauan (salah satunya si Yasmin) sering menghabiskan weekend dengan kemping atau naik gunung. Lokasi kampus di Semarang memudahkan kami menjelajah alam di sekitar Jawa hanya dengan naik motor atau bus umum. Lumayan lah puncak Gunung Ungaran (2.050 mpdl) dan Gunung Lawu (3.265 mdpl) sudah pernah kami daki bersama. Puluhan tahun…

continue reading

Travel

#KelasTrinity Batch 2!

Setelah sukses diikuti oleh ratusan peserta pada kelas-kelas sebelumnya, saya kembali akan membuka kelas menulis batch 2 secara daring! Pertama, kelas “Cara Mudah Menulis” ditujukan bagi pemula yang bingung punya banyak ide tapi merasa sulit menuangkannya ke dalam bentuk tulisan. Sangat bisa diterapkan untuk menulis caption medsos, cerita pendek, atau blog. Informasi mengenai materi yang diajarkan bisa dibaca di sini.…

continue reading