Author page: Trinity

Travel

Liburan dan WFH ke Bali pada Masa Pandemi

Setiap tahun biasanya saya liburan ke Bali bareng sahabat saya Sri dan kedua anaknya. Sayangnya tahun kemarin karena PSBB, kami nyaris nggak ke mana-mana. Kasihan juga melihat anak-anak yang sekolah online hampir setahun sampai ukuran kacamata dan berat badan bertambah – eh saya juga sih! Tenang, saya juga masih parno kok sama si Kopid. Tinggal di rumah aja memang lebih…

continue reading

Travel

Nikmatnya Sosis Jepang!

Sosis, olahan daging cincang yang diberi bumbu ini tersedia di hampir seluruh muka bumi – bahkan tiap negara maupun daerah punya resep sosisnya masing-masing. Saat traveling di luar negeri maunya hemat dengan masak sendiri di penginapan, sosis pasti masuk ke dalam menu makanan saya karena cara pengolahannya mudah. Di rumah pun, saya pasti nyetok sosis. Bicara soal makanan, menurut saya…

continue reading

Thoughts

Perjuangan Merenovasi Rumah Impian

I know ini bukan tulisan tentang jalan-jalan. Tapi pada masa pandemi yang sangat minim ke mana-mana, berhasil merenovasi rumah sendiri itu adalah my biggest achievement in 2020! Rumah saya yang berlokasi di kuburan (iya, kuburan! Baca deh di buku The Naked Traveler 4) sebenarnya adalah rumah peninggalan orang tua yang sudah berusia lebih dari 25 tahun. Saya tinggal di sana…

continue reading

Thoughts

Ngekos di Istana!

Karena rumah saya direnovasi sampai ganti atap segala (cerita lengkap tentang renovasi menyusul ya!), saya terpaksa harus mengungsi beberapa bulan. Lagi cari-cari kos, eh sahabat saya, Sri, menawarkan untuk tinggal di rumahnya aja! Yang mau tau siapa Sri, baca aja di buku seri The Naked Traveler karena dia sudah beberapa kali dibahas. Rumah Sri sebenarnya berjarak hanya sekitar 6 km…

continue reading

Travel

Traveling di Turki pada masa pandemi

Karena pandemi Covid-19, sudah tujuh bulan saya di rumah aja. Giliran PSBB dilonggarkan, eh warga Indonesia dilarang masuk oleh puluhan negara. Nggak usah ditanya gimana rasanya saya yang hidupnya di jalan harus terkungkung sekian lama! Begitu Turki buka border bagi seluruh warga negara di dunia mulai Juli 2020, saya langsung gatel pengin pergi, tapi… masih parno sama corona! Saya pun…

continue reading